Browsing Category
Berita Tentang Kaligrafi
MELUKIS CANTIK DI AWAL TAHUN POLITIK
Didin Sirojuddin AR
Mengawali TAHUN POLITIK 2023-24 dengan melukis bunga di Taman Bunga Nusantara Cipanas sungguh mengasyikkan. Sambil rehat sejenak untuk mendinginkan hati dan pikiran dari hiruk pikuk dan suhu politik yang tambah!-->!-->!-->!-->!-->…
KHAT SYAIFULI DAN KETEGUHAN SYAIFUL ADNAN
Oleh: Didin Sirojuddin AR
Saya sudah mengenal Mas Syaiful Adnan sejak awal tahun 1980an. Dalam persahabatan panjang itu, satu yang paling mengesankan saya adalah "keteguhan" Mas Syaiful dalam menataolah karyanya. Sikap Istiqomahnya!-->!-->!-->!-->!-->…
2 LOMPATAN KALIGRAFI DIGITAL
Oleh: Didin Sirojuddin AR
Kaligrafi DIGITAL klasik-tradisional akan mulai dilombakan di MTQ Nasional 2024. Tapi Riau jadi pelopor pertama yg mengamalkannya via Musabaqah Seni Kaligrafi Al-Qur’an (MSKQ) MTQ Prov. Riau XLI/2023,!-->!-->!-->!-->!-->…
GRAND OPENING DIKLAT KALIGRAFI 2023: LEMKA-UIN JAKARTA TANDATANGANI PERJANJIAN KERJASAMA
Pesantren Kaligrafi Alquran Lemka merupakan sentra pembinaan kaligrafi dimana para santrinya bisa dengan fokus menekuni bidang seni Islam yang satu ini. Selain mempelajari gramatikal huruf mulai dari huruf tunggal sampai teknis merangkai!-->…
PAMERAN KALIGRAFI MEDIUM DAKWAH BILQOLAM UNIVERSAL
Oleh: Didin Sirojuddin AR
Kehadiran Pameran Internasional THE POWER OF KA'BAH 2 yang diikuti para pelukis dan kaligrafer 30 negara, 19-24/8/2023, merupakan kabar gembira yang wajib disambut dan disyukuri.!-->!-->!-->…
1 Muharram 1445 H: SEKARANG KITA HIJRAH DARI MANA KE MANA?
المهاجرمن هجرمانهى الله عنه
"AL-MUHAJIR (orang yang berhijrah) adalah orang yang meninggalkan larangan Allah."
(HR Al-Bukhari dan Muslim)
!-->!-->!-->!-->!-->!-->!-->!-->!-->…
LEMKA BORONG JUARA DI MTQ NASIONAL XXIX 2022 DI KALIMANTAN SELATAN
Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Nasional XXIX 2022 berlangsung di Banjarmasin, Kalimantan Selatan pada tanggal 10 -19 Oktober 2022. Perhelatan Akbar ini mengambil tema "Kita tingkatkan kualitas SDM yang unggul dan Qur'an untuk!-->!-->!-->…
REUNI DI MTQN XXIX 2022…✍️✒️📖🏆
REUNI DI MTQN XXIX 2022…✍️✒️📖🏆
Musabaqoh Tiwalatil Qur’an (MTQ) Nasional ke-29 kembali digelar. Kali ini MTQ Nasional diselenggarakan pada 10-19 Oktober 2022 di Kota Banjarmasin Kalimantan Selatan. Dari 37 provinsi yang ada di!-->!-->!-->!-->!-->…
MUSABAQOH KALIGRAFI MEMERIAHKAN ACARA GEBYAR DI SMAN 3 KOTA SUKABUMI
Sukabumi-Lomba kaligrafi kembali mengisi acara GEBYAR SMA Negeri 3 CUP XIX (GSC) yang sudah diadakan setiap tahunnya. Ialah suatu organisasi yang disebut Remaja Masjid Al-mukhtar (RMA) sebagai penanggung jawab acara musabaqoh…
kaligrafi ini bisa meningkatkan kreatifitas dan kecerdasan
Batam (Humas)—-Sebanyak 122 Peserta mengikuti perlombaan cabang Musabaqah Khattil Quran (Kaligrafi), pada Musabaqah Tialwatil Quran (MTQ) ke XXV di Kota Batam, dimulai pada pagi sabtu tanggal 07/06 sampai dengan hari ini Minggu…