Lemka Ikuti Pameran Kaligrafi dan MTQ Internasional II

0
Lemka sedang melakukan  pameran kaligrafi tunggal di Masjid Istiqlal, Jakarta. Pameran ini merupakan bagian dari kegiatan  MTQ Internasional ke-2 kerjasama Kementrian Agama dan Lemka.

Pameran  ini dibuka secara resmi di kantor Kementrian Agama pada hari Selasa lalu dan akan berlangsung sejak tanggal 10-15 September 2013. 

Dalam perhelatan tersebut akan diadakan pula seminar dengan tema Alquran dan Peradaban yang akan diresmikan di Istana Wakil Presiden pada hari jum’at, 13 September 2013 setelah shalat jum’at.

Apabila Artikel atau info dalam blog ini baik dan bermanfaat bagi anda, harap disebarkan
Leave A Reply

Your email address will not be published.